MEMBUAT ROUTER DAN PROXY

blogger templates

1. Konfigurasi Ethernet
Ketikkan perintah :
#vim /etc/network/interfaces
Restart paket network dengan perintah :
#/etc/init.d/networking restart

2. Konfigurasi Router
Ketikkan perintah :
#vim /etc/init.d/rc

Ketikkan script dibawah ini dibawah script "! /bin/sh"
/sbin/ifconfig eth1 192.168.20.1 netmask 255.255.255.0 up
/sbin/iptables –t nat –A POSTROUTING –o eth0 –j MASQUERADE
echo 1 > /proc/sys/net/ipv4/ip_forward

restart Paket RC dengan perintah :
#/etc/init.d/rc restart

3. Konfigurasi Proxy dengan squid
Perintahnya:
#apt-get install squid

Do you want to continue [Y/n]?
Masukkan DVD lalu ketik “Y” tekan “enter”

Setelah selesai baru kita konfigurasi paket squid dengan perintah :
#vim /etc/squid/squid.conf

Untuk melakukan editor pada konfigurasi tekan tombol “insert”.
Ada 8 tahap yang harus kita isi di squid yaitu :
1. Cari baris ke 73,1 tambahkan “transparent” di belakang “http_port 3128”
2. Cari baris ke 263,1 hapus tanda (#) lalu ganti “3130” menjadi “0”
3. Cari baris ke 771,1 hapus tanda (#) lalu ganti “cache_mem 8 MB” menjadi “cache_mem 64 MB”
4. Cari baris ke 1387,1 hapus tanda (#) lalu ganti “none” menjadi “dns_nameservers 202.134.0.155” => (ISP dari Telkom)
4. Cari baris ke 2553,1 yaitu “#Recommended minimum configuration :” letakkan kursor di akhir kalimat dengan menekan tombol “end” lalu tekan “enter” setelah itu masukkan perintah ini :
acl porn url_regex –i “/etc/block.list”
acl local src 192.168.20.0/24 => (network eth1)
5. Cari baris ke 2574,1 yaitu “#INSERT YOUR OWN RULE (S) HERE TO ALLOW ACCESS FROM YOUR CLIENTS” letakkan kursor di akhir kalimat dengan menekan tombol “end” lalu tekan “enter” setelah itu masukkan perintah ini :
http_access deny porn
http_access allow local
always_direct allow all
6. Cari baris ke 2832,1 hapus tanda (#) lalu ganti “cache_mgr webmaster” menjadi “cache_mgr melki@smk.net” lalu tekan “enter” dan tambahkan “visible_hostname melki@smk.net” seperti ini :
cache_mgr melki@smk.net => (melki adalah nama kamu, smk.net adalah nama domain kamu.
visible_hostname melki@smk.net
7. Cari baris ke 3027,1 hapus tanda (#) lalu ganti “append_domain .yourdomain.com” menjadi “append_domain .smk.net”

Keluar konfigurasi dengan menekan tombol “esc” dua kali lalu ketik “:wq” lalu restart paket squid dengan perintah :
#/etc/init.d/squid restart

Masukkan situs yang akan kita blok dengan perintah :
#vim /etc/block.list
Lalu ketikkan situs yang mau diblock seperti: yahoo, facebook

Selanjutnya kembali ke konfigurasi RC dengan perintah :
#vim /etc/init.d/rc
Untuk melakukan editor pada konfigurasi tekan tombol “insert”.

Lalu di bawah bawah perintah “eho 1 > /proc/sys/net/ipv4/ip_forward” tambahkan perintah ini :
/sbin/iptables –t nat –A PREROUTING –s 192.168.20.0/24 –p tcp -m tcp -–dport 80 –j DNAT –-to-destination 192.168.20.1:3128
Keterangan :
192.168.20.0/24 => (adalah network eth1)
192.168.20.1 => (adalah address eth1)

Keluar konfigurasi dengan menekan tombol “esc” dua kali lalu ketik “:wq”
Restart paket RC dengan peritah di bawah ini :
#/etc/init.d/rc restart

0 Response to "MEMBUAT ROUTER DAN PROXY"

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Pages

About Me

My Photo
MELKI PUTRA
Teluk kuantan, RIAU, Indonesia
View my complete profile